Kita sering melihat kenyataan bahwa jalan-jalan sekarang tergenang air, cenderung menjadi jalur air ketika hujan turun. Hujan turun lalu banjir hingga melanda sebagian jalan. Gerusan air di jalan ini membuat aspal menjadi terkelupas.
Kalau sudah terkelupas maka siap-siap bagi para pengendara dan pengguna jalan lainnya untuk berhati-hati menghindari jalanan yang bolong-bolong. Jika bolong hanya satu dua dengan kedalaman tidak lebih dari 10 cm, lewat saja tetapi kalau sudah lebih dari 20 cm maka harus ekstra hati-hati
Mari kita lihat jalan raya yang hancur karena genangan air di wilayah Cibinong dan sekitarnya
|
Jalan Raya Pertigaan Cikaret-Cibinong (Alternatif Pemda Kab. Bogor) |
|
Jalan Raya Pertigaan Al-Falah Cikaret (Alternatif Pemda Kab. Bogor) |
|
Jalan Raya Sukahati Gg. Kancil (Alternatif Pemda Kab. Bogor) |
|
Jalan Raya Cikaret depan Superindo (Alternatif Pemda Kab. Bogor) |
|
Jalan Raya Mayor Oking pertigaan Pasar Cibinong |
|
Jalan Raya Mayor Oking depan PT. Tri Graha Group (Golf Ciriung) |
|
Jalan Raya Mayor Oking depan Yayasan Eka Wijaya Ciriung
Dihimbau untuk para pengendara bermotor roda dua dan empat agar selalu berhati-hati bila melintasi daerah yang terlihat di foto. Jaga keselamatan anda dalam berkendara
|